Asosiasi Petani Sawit di dalam pembahasan ini adalah organisasi atau lembaga yang mengelola sistem penjualan TBS dari beberapa anggota yang tergabung di dalamnya. Anggota Asosiasi Petani Sawit ini bisa Kelompok Tani atapun KUD (Koperasi Unit Desa).
Asosiasi Petani Sawit ini biasanya dibentuk untuk mendapatkan nilai lebih bagi petani, bisa ditujukan untuk mendapatkan proses sertifikasi sawit swadaya (ISPO, RSPO dll) serta melakukan kontrak kerjsama dengan pihak perusahaan untuk mendapatkan pembinaan dan pembelian TBS yang mereka kelola.
Dengan demikian pihak Asosiasi Petani Sawit akan memiliki dokumen delivery order (DO) atau Surat Pengantaran Buah (SPB) yang diperlukan sebagai dokumen yang menemani setiap pengantaran pasokan TBS ke PKS.
- Tetap Kreatif Selama Menjalankan Ibadah Puasa di Bulan Ramadhan - 28 Maret 2024
- Selamat Ulang Tahun! Semoga Panjang Umur dan Semua Keinginan Terwujud - 3 Desember 2023
- Tanggal 19 November Memperingati Hari Apa? - 18 November 2023